Websiteedukasi.com – Berikut ini cara melindungi conten website dengan memasang plugin anti copy paste pada wordpress secara lengkap.
Pencurian conten sangat merugikan bagi pemilik website, salah satu kerugian artikel kita di salin oleh blog lain yaitu dapat menyebabkan posisi pada search engin di peringkat pertama google bisa menghilang di gantikan blog copas. Bagaiman melindungi blog agar artikel tidak di curi?
Kita dapat menggunakan beberapa cara; yang pertama melaporkan ke DMCA, kedua kita contact langsung pemilik agar artikel kopas dihapus dan yang ketiga memasang anti copy paste.
DMCA Protection salah satu cara cukup epektif untuk mencegah terjadinya pencurian konten, artikel yang di laporkan akan hilang dari pencarian google dan blog tersebut akan di turunakan dari index google. Seperti artikel pada websiteedukasi, banyak sekali yang di copas. Kita sudah susah payah menulis, namun disayangkan blogger tidak bisa menghargai karya orang lain.
Inilah yang memutuskan kami untuk memasang plugin anti copas, salah satu upaya untuk mencegah dan melindungi conten Blog. Plugin yang saya gunakan yaitu WP Content Copy Protection & No Right Click.
Untuk mendownload silahkan anda ke laman https://wordpress.org/plugins/wp-content-copy-protector/, kemudian download dan install plugin dengan menguploadnya via FTP ke directori plugin.
Jika anda ingin menginstallnya lansung dari dasbord wordpress, pilih plugin, add new, ketikan WP Content Copy Protection & No Right Click pada tombol pencarian di sebelah kanan atas, lalu install now.
Tunggu sampai install selesai.
Jika sudah selesai, sekarang tinggal di aktifkan (Activate).
Untuk pengaturan atau setting plugin WP Content Copy Protection & No Right Click saya sesuai dengan bawaan, untuk anda ganti tulisan Content is protected !! sesuai dengan keingian.
Dengan memasang plugin anti copas, maka karya kta akan terlindungi. Namun walaupun kita sudah memasang plugin tersebut di website tetap saja para copasser artikel masih bisa dicuri, tetapi setidaknya kita bisa mengurangi. Terima kasih sudah membaca cara memasang anti copy paste pada blog wordpress. Semoga bermanfaat.