CPU-Z 2.13

Posted on

Websiteedukasi.com – CPU-Z adalah perangkat lunak yang dapat anda gunakan atau membantu untuk menampilkan informasi data hardware dan prosesor komputer atau laptop.

Kadang kita merasa bingung mencari informasi data perangkat keras dan prosesor pada komputer atau laptop, nah untuk itu CPU-Z menjadi solusi terbaik anda. Aplikasi ini menampilkan data lengkap perangkat Anda.

Dengan perangkat lunak ini anda tidak perlu lagi pergi kepengaturan komputer karana alat ini dapat dengan mudah menampilkan semua informasi penting pada komponen pc/laptop anda.

Apa saja data yang di tampilkan CPU-Z? yang diantaranya nama dan nomor prosesor, nama kode, tingkat cache, tipe memori, jumlah konsumsi energi, ukuran, waktu, jumlah Core, spesifikasi modul (SPD), kecepatan, frekuensi internal masing-masing inti dan frekuensi memori.

CPU-Z sangat ringan dan mudah digunakan. Perangkat lunak ini dapat di operasikan di semua veris windows untuk 32-bit, 64-bit. Serta di dukung juga versi portable yang tidak perlu penginstallan di komputer dan juga android.

Changes in CPU-Z 2.13:
– Intel Arc B580 GPU.
– Intel Arrow Lake-U preliminary support.
– Improved support of Intel Lunar Lake.
– Intel Q870, B860, H810, W880, HM870, WM890, WM880 chipsets.
– CAMM2 memory modules type.

CPU-Z Terbaru

Name File : CPU-Z 2.13

License : Freeware

Developer : Tixati Software Inc

File Compatible : Windows 8/10/11

Demikian informasi tentang CPU-Z versi terbaru yang dapat kami sampaikan, terima kasih atas kunjungannya dan semoga bermanfaat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *