Websiteedukasi.com – Hello sobat edukasi, pada kesempatan yang berbahagia ini kami akan membagikan administrasi guru terbaru yaitu Perangkat Pembelajaran untuk jenjang SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA Semester 1 dan 2 yang bisa anda dapatkan secara gratis.
Perangkat pembelajaran menjadi bagian penting dalam hal administrasi guru karena digunakan sebagai bukti fisik dalam penilaian kinerja guru nantinya. Administrasi Guru Tingkat SD SMP SMA SMK Revisi terbaru ini kami bagikan secara lengkap yang dapat anda gunakan rebagai referensi untuk penyusunan pembuataan perangkat pembelajaran.
Perangkat pembelajaran yang akan kami bagikan ini terdiri dari 2 (dua) kurikulum yaitu kurikulum 2013 dan kurikulum merdeka, dari keduanya bisa anda gunakan untuk referensi penyusunan Perangkat Ajar baik itu K13 maupun Kumer. Terdiri apa saja perangkat pembelajaran yang akan di bagikan, berikut selengkapnya ulasannya :
Kurikulum 2013
Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013 yang kami bagikan ini terdiri dari :
- Buku
- Silabus
- RPP
- KI dan KD
- KKM
- Prota
- Promes
- Pemetaan
- Kalender Pendidikan
- Raport
Perangkat pembelajaran SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK edisi revisi sudah di lengkapi dengan PPK, Literasi, 4C, HOTS dan model pembelajaran abad 21. Integrasikan literasi; keterampilan abad 21 atau diistilahkan dengan 4C (Creative, Critical thinking, Communicative, dan Collaborative); dan HOTS (Higher Order Thinking Skill).
Kurikulum Merdeka
Selain Perangakat Pembelajaran Kuritilas atau Kurikulum 2013, pada laman ini juga terdapat Perangkat Ajar Kurikulum Merdeka loch. Perangkat Ajar ini terdiri dari :
– Alur Tujuan Pembelajaran
– Modul Ajar
– Program Tahunan
– Program Semester
– Jurnal
– Kalender pendidikan
– Rincian Pekan Efektif
– Daftar Nilai
– Raport
Sebagaimana kita ketahui bersama, perangkat pembelajaran atau perangkat ajar kurikulum 2013 maupun kurikulum merdeka wajib di miliki dan di susun oleh guru sesuai dengan bidangnya. Format dari Perangkat ini di susun menggunakan microsoft word dan excel.
Download Perangkat
Selengkapnya, bagi bapak/ ibu guru SD,SMP,SMA,SMK yang belum memiliki Administrasi / Perangkat pembelajaran anda bisa mendownloadnya melalui tautan link yang ada di bawah ini :
Kurikulum 2013
Jenjang SD/MI
Perangkat K13 – KELAS I
Perangkat K13 – KELAS II
Perangkat K13 – KELAS III
Perangkat K13 – KELAS IV
Perangkat K13 – KELAS V
Perangkat K13 – KELAS VI
Mapel PAI dan BP
Perangkat K13 – PAI KELAS I
Perangkat K13 – PAI KELAS II
Perangkat K13 – PAI KELAS III
Perangkat K13 – PAI KELAS IV
Perangkat K13 – PAI KELAS V
Perangkat K13 – PAI KELAS VI
Mapel PJOK
Perangkat K13 – PJOK KELAS I
Perangkat K13 – PJOK KELAS II
Perangkat K13 – PJOK KELAS III
Perangkat K13 – PJOK KELAS IV
Perangkat K13 – PJOK KELAS V
Perangkat K13 – PJOK KELAS VI
Mapel Matematika
Perangkat K13 – MATEMATIKA KELAS IV
Perangkat K13 – MATEMATIKA KELAS V
Perangkat K13 – MATEMATIKA KELAS VI
Jenjang SMP/MTs
Perangkat K13 – KELAS VII
Perangkat K13 – KELAS VIII
Perangkat K13 – KELAS IX
Jenjang SMA/MA
Perangkat K13 – KELAS X
Perangkat K13 – KELAS XI
Perangkat K13 – KELAS XII
Kurikulum Merdeka
Jenjang SD/MI
Perangkat Kumer – KELAS I
Perangkat Kumer – KELAS II
Perangkat Kumer – KELAS III
Perangkat Kumer – KELAS IV
Perangkat Kumer – KELAS V
Perangkat Kumer – KELAS VI
Jenjang SMP/MTs
Perangkat Kumer – KELAS VII
Perangkat Kumer – KELAS VIII
Perangkat Kumer – KELAS IX
Jenjang SMA/MA
Perangkat Kumer – KELAS X
Perangkat Kumer – KELAS XI
Perangkat Kumer – KELAS XII
Demikian Administrasi Mengajar Guru atau Perangkat Pembelajaran jenjang SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, Semester 1 dan 2 Kurikulum 2013 dan Kurikulum Merdeka yang dapat kami bagikan, semoga bermanfaat untuk kita semua dan terima kasih atas kunjungannya.
share RPP IPS kelas 9 yg komplit, makasih
Perangkat pembelajaran fikih mts Revisi blm ada pak ya
Perangkat pembelajaran kelas 8
Perangkat pembelajaran kelas 10 smk
TERIMAKASIH SANGAT MEMBANTU, SEMOGA WEBSITEEDUKASI.COM TAMBAH SUKSES DAN BAROQAH
Thank yuo trimakasi sudah berbagi ilmu. salam semangat buat admin. Indonesia maju.
Dengan semua kemudahan ini, semoga para murid lancar belajarnya