Websiteedukasi.com – Direktorat Jenderal Pendidikan Islam telah menerbitkan Daftar Nama Calon Peserta PPG PAI pada Tahun 2021 yang telah di nyatakan lulus seleksi akademik.
Surat Edaran tersebut di tujukan kepada Kanwil Kementerian Pendidikan Agama Provinsi di seluruh Indonesia perihal Permohonan Koordinasi Pelaksanaan PPG Guru PAI Tahun 2020 dengan Pemerintah Daerah.
Isi dari surat tersebut bahwa untuk memastikan pemerintah daerah berperan dalam pelaksanaan PPG PAI pada tahun 2021, peserta diminta untuk melakukan koordinasi dengan pemerintah daerah agar berkenaan mengalokasikan bantuan PPG PAI dalam daftar isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Pemerintah Daerah pada tahun 2021 naik ditingkat Provinsi maupun Kabupaten/Kota.
Kebutuhan biaya pendidikan PPG setiap guru adalah RP6.200.000,00 (enam juta dua ratus ribu rupiah).
Untuk mendownload Surat Edaran Ditjen Pendis tentang Permohonan Koordinasi Pelaksanaan PPG Guru PAI Tahun 2020 silahkan melalui link di bawah ini:
Calon Peserta PPG GPAI 2021.pdf, Unduh
Demikian Daftar Nama Calon Peserta PPG (PPGJ) PAI Tahun 2020 Seluruh Indonesia yang dapat kami bagikan, semoga bermanfaat. Jangan lupa Share kepada rekan-rekan guru yang lain, terima kasih atas kunjungannya.